Scan merupakan cara yang dipakai untuk melakukan pemindaian dokumen atau berkas fisik ke dalam bentuk digital untuk penggunaan di komputer atau ponsel. Cara kerjanya tak berbeda jauh dari menduplikasi dokumen seperti mesin fotocopy ke dalam bentuk digital.
Untuk melakukan cara tersebut diperlukan alat yang biasa disebut dengan scanner. Tak hanya terdiri dari satu jenis, scanner dapat dipakai untuk berbagai dokumen sesuai dengan jenis scanner yang dipakai.
Selain menggunakan mesin scanner, melakukan duplikasi ini juga bisa dilakukan dengan mudah. Kamu hanya perlu menyiapkan aplikasi scan dan lakukan pemindaian dengan mudah hanya melalui ponsel. Nah, selain melakukan pemindaian, scan juga memiliki fungsi lainnya, yaitu:
Fungsi utama scan adalah untuk menyalin dokumen atau berkas fisik yang sudah tercetak. Biasanya ini menjadi pilihan ketika dokumen asli tersebut bukan milik perusahaan. Untuk mengamankannya, maka surat tersebut disalin kembali dalam bentuk digital.
Menyimpan dokumen atau dokumentasi secara langsung akan lebih berpotensi rusak dan hilang. Mulai dari tidak sengaja terkena air hingga lupa lokasi penyimpanan berkas tersebut. Nah, untuk menjaga dokumen penting dari hal yang tidak diinginkan tersebut, melakukan scanning menjadi pilihan yang tepat.
Dalam mengelola berkas fisik, umumnya akan memakan waktu yang lebih banyak. Pengelolaannya juga membutuhkan tempat untuk menyimpan berlembar-lembar kertas dokumen. Belum lagi dokumen tersebut bisa saja rusak. Nah, untuk memudahkan, dan menyimpan berbagai file dokumen, maka menyimpan dalam bentuk digital akan meminimalisir berbagai kerugian yang mungkin akan terjadi.
Nah, seperti beberapa yang sudah dijelaskan di atas, untuk mengamankan dokumen fisik atau cetak, salah satu hal yang bisa mencegahnya adalah dengan melakukan scan pada berbagai dokumen yang ada. Berkas dalam bentuk digital akan lebih aman dan bisa diselamatkan dengan mudah jika terjadi kerusakan.
Itulah empat fungsi scan untuk kebutuhan. Jika kamu membutuhkan scan untuk dokumen yang besar atau kebutuhan dokumen yang banyak, kamu bisa mencoba kunjungi produk scan Snapy!
Untuk melakukan cara tersebut diperlukan alat yang biasa disebut dengan scanner. Tak hanya terdiri dari satu jenis, scanner dapat dipakai untuk berbagai dokumen sesuai dengan jenis scanner yang dipakai.
Selain menggunakan mesin scanner, melakukan duplikasi ini juga bisa dilakukan dengan mudah. Kamu hanya perlu menyiapkan aplikasi scan dan lakukan pemindaian dengan mudah hanya melalui ponsel. Nah, selain melakukan pemindaian, scan juga memiliki fungsi lainnya, yaitu:
1. Menyalin dokumen dan berkas
Fungsi utama scan adalah untuk menyalin dokumen atau berkas fisik yang sudah tercetak. Biasanya ini menjadi pilihan ketika dokumen asli tersebut bukan milik perusahaan. Untuk mengamankannya, maka surat tersebut disalin kembali dalam bentuk digital.
2. Dokumentasi digital
Menyimpan dokumen atau dokumentasi secara langsung akan lebih berpotensi rusak dan hilang. Mulai dari tidak sengaja terkena air hingga lupa lokasi penyimpanan berkas tersebut. Nah, untuk menjaga dokumen penting dari hal yang tidak diinginkan tersebut, melakukan scanning menjadi pilihan yang tepat.
3. Mengelola berkas
Dalam mengelola berkas fisik, umumnya akan memakan waktu yang lebih banyak. Pengelolaannya juga membutuhkan tempat untuk menyimpan berlembar-lembar kertas dokumen. Belum lagi dokumen tersebut bisa saja rusak. Nah, untuk memudahkan, dan menyimpan berbagai file dokumen, maka menyimpan dalam bentuk digital akan meminimalisir berbagai kerugian yang mungkin akan terjadi.
4. Mengamankan berkas
Nah, seperti beberapa yang sudah dijelaskan di atas, untuk mengamankan dokumen fisik atau cetak, salah satu hal yang bisa mencegahnya adalah dengan melakukan scan pada berbagai dokumen yang ada. Berkas dalam bentuk digital akan lebih aman dan bisa diselamatkan dengan mudah jika terjadi kerusakan.
Itulah empat fungsi scan untuk kebutuhan. Jika kamu membutuhkan scan untuk dokumen yang besar atau kebutuhan dokumen yang banyak, kamu bisa mencoba kunjungi produk scan Snapy!
0 Comments: