20 September 2023

Finishing Buku Yasin Hasilkan Cetakan yang Berkualitas

Source image: google

Saat menggelar acara tahlilan, umumnya masyarat Indonesia akan membagikan souvenir  untuk tetangga atau kerabat yang akan menghadiri acara tahlilan tersebut. Souvenir tahlilan merupakan bentuk terima kasih kepada para tetangga yang akan mendoakan sanak family yang sudah meninggal. Sebagai tuan rumah yang menghargai kerabat atau saudara yang datang untuk mendoakan almarhum dan almarhumah, maka kamu perlu menyiapkan souvenir dengan baik.

Salah satu souvenir yang banyak digunakan adalah buku yasin lengkap. Buku yasin ini cukup unik dan populer di masyarakat. Hal ini karena setiap cetakan cover buku yasin akan tertera nama dan foto almarhum atau almarhumah. Buku yasin adalah buku yang berisi surat yasin, doa tahlil, surat pendek, dan doa lainnya. Sudah pasti, buku yasin ini akan bermanfaat untuk penerimanya.

Untuk menentukan kualitas buku yasin, tentunya menyesuaikan dengan budget yang kamu miliki. Harga buku yasin yang murah dapat terlihat dari bagian lem yang mudah lepas karena kualitas finishing yang kurang bagus. Nah, berikut beberapa jenis finishing dalam buku yasin:

1. Jilid lem (perfect binding)


Jilid lem bisa menjadi pilihan untuk membuat buku surat yasin. Namun, jilid ini memiliki kualitas yang kurang tahan lama. Untuk buku yasin yang menggunakan lem, maka perlu menambahkan jilid staples agar buku yasin tidak mudah rusak.

2. Sudut siku buku


Finishing siku buku biasanya yang sifatnya optional pada beberapa cetakan buku yasin. Siku buku digunakan untuk memberikan tampilan yang berbeda dengan buku yasin murah yang umumnya terlihat biasa.

3. Jilid jahit benang


Jilid ini memiliki kualitas yang bagus dan terjamin awet serta tidak akan ada kertas yang terlepas. Hal ini karena jahit benang akan merangkai beberapa halaman buku terikat dengan beberapa halaman lainnya.

4. Hot print


Cover buku yang biasanya ditambahkan tinta emas atau disebut dengan hot print. Hal ini karena buku yasin murah tetap terlihat eksklusif.

Snapy siap melayani berbagai kebutuhan cetak baik offline maupun online. Untuk cetak offline, kamu bisa mengunjungi langsung cabang Snapy terdekat yang sudah tersedia di berbagai daerah. Untuk cetak online, kamu bisa langsung menghubungi Whatsapp Snapy tanpa antri, tanpa ribet!

Yuk, segera penuhi kebutuhan cetakmu di Snapy!

Previous Post
Next Post

0 Comments: